Najwa Shihab Sebut Posisi Menteri BUMN Strategis dan Seksi, Erick Thohir: Harus Siap-siap Dicopot

Erick Thohir mengungkapkan dirinya harus siap siap untuk dicopot sebagai Menteri BUMN oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi). Pernyataan tersebut diungkapkan oleh Erick Thohir dalam acara Mata Najwa yang diunggah oleh kanal YouTube Najwa Shihab, Rabu (4/12/2019). Menurut Najwa Shihab posisi Erick Thohir sebagai Menteri BUMN adalah posisi yang diincar banyak orang, seksi dan strategis. "Jadi